KETUA FK-TKSK KABUPATEN DHARMASRAYA
Dalam pertemuan di Dinas Sosnakertrans Kab. Dharmasraya Ketua FK-TKSK menyampaikan beberapa hal keluhan terhadap peserta Forum serta Kepala Dinas Sosonakertrans, Kabid Sosial, Staf Sosnakertrans serta PKH Kab. Dharmasraya bahwa persentase kehadiran TKSK Kab. Dharmasraya sangat-sangat minim sekali dibawah angka 50%. Nah ini merupakan kekecewaan saya dalam menyelenggarakan Rapat Koordinasi bersama Bapak Kadis Sosnakertrans.
Satu hallagi yang memnjadi masalah bagi saya bahwa sitem ferivikasi dan validasi data yang melibatkana TKSK dalam program tersebut. Dalam pendaatan ini kami berharap kami dilibatkan dalam program tersebut karena melihat perkembangan TKSK Kabupaten/Kota lain telah bekerjasama dengan BPS Kab/Kota.
Rapat Koordinasi kali ini beberapa pesan dari Bapak Kadis diantaranya :
1. Memperjuangkan Permohonan Motor roda dua
2. Membayarkan tepat waktu Tali Asih TKSK Kab. Dharmasraya
3. Dalam pendistribusian Raskin tolong diperiksa Beras yang didistribusikan ke masing-masing kecamatan dan nagari.
Pesan Kabid Sosial
1. Bekerja dengan sungguh dan penuh tanggung jawab
2. Dituntut integritas dari masing-masing TKSK
3. Ferivikasi dan Validasi data akan dipertanyakan kebenaran pada masing-masing TKSK
4. Data secara murni akan disamapikan oleh TKSK
5. Bekerjasama dengan Pendamping program Kementrian lainnya
Beberapa pendapat dan pesan dari Bapak Kadis dan Kabid Sosial diterima baik oleh Ketu FK-TKSK Kab. Dharmasraya. Hendrianto juga menegaskan bahwa bagi TKSK yang tidak menghadiri pertemuaan 3x maka TKSK tersebut syah dinon aktifkan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar